Pada Kesempatan kali ini saya akan sharing tentang bagaimna cara installasi debian.Nah disini saya menggunakan debian 8.6 Jessie.Mari kita ikuti langkah-langkahnya.
A.Pengertian
Debian adalah sistem operasi komputer yang tersusun dari paket-paket perangkat lunak yang dirilis sebagai perangkat lunak bebas dan terbuka dengan lisensi mayoritas GNU General Public License dan lisensi perangkat lunak bebas lainnya.DEbian dikenal dengan sikap tegas pada filosofi dari unix dan perangkat lunak bebas.Debian dapat digunakan pada berbagai perangkat keras ,mulai dari komputer jinjing dan deskto hingga telpon dan server.
sistem operasi debian merupakan gabungan dari perangkat lunak yang
dikembangkan melalui lisensi GNU,dan utamanya menggunakan kernel Linux,
sehingga populer dengan nama Debian GNU/Linux.Debian juga merupakan
distro linux yang paling banyak digunakan di dunia.
B.Latar Belakang
Debian adalah salah satu distro linux yang baik untuk sitem operasi server .Hal ini dapat dilihat dari perkembangan dan posisinya yang bagus dalam bebrapa integrasi manajement paket serta memiliki akses yang luas kebanyak aplikasi perangkat lunak bebas.
Debian adalah salah satu distro linux yang baik untuk sitem operasi server .Hal ini dapat dilihat dari perkembangan dan posisinya yang bagus dalam bebrapa integrasi manajement paket serta memiliki akses yang luas kebanyak aplikasi perangkat lunak bebas.
C.Maksud Dan Tujuan
Maksud dan tujuannya adalah menjadikan debian sebagai sistem operasi server dengan berbagai keperluan
Maksud dan tujuannya adalah menjadikan debian sebagai sistem operasi server dengan berbagai keperluan
D.Jangka Waktu
Jangka waktu yang dibutuhkan sekitaar 30 menit
Jangka waktu yang dibutuhkan sekitaar 30 menit
E.Alat dan bahan
- Laptop
- Server
- VM
- File ISO
1.Pertama kita buat vm nya dulu di proxmox kita, kemudian kllik star (tunggusebentar) lalu klik console.
2.Kita udah sampai di proses instalasi Debian. Ada 2 cara untuk
menginstall debian yaitu install debian dengan tulisan (CLI) dan Install
debian secara graphical (GUI).kita pilih yang atas sendiri yaitu
install
3..Kemudian pilih bahasa penginstallan. Biasakan untuk menggunakan bahasa inggris.Karena banyak tutorial linux yang meggunakan bahasa inggris.Tekan enter untuk memilih
4.Kemudian Pilih lokasi dimana kita dan server kita berada.Karena kita berada diindonesia,kita pilih indonesia dengan pilih other >asia>indonesia
4.Kemudian Pilih lokasi dimana kita dan server kita berada.Karena kita berada diindonesia,kita pilih indonesia dengan pilih other >asia>indonesia
5.Selanjutnya memilih default (pilihan local) ⇒pilih united states- en_US.UTF-8” tekan enter
6.Muncul pilihan type keyboard pilih “American English” tekan Enter
Buku konfigurasi debian Server ver BLC





































0 comments:
Post a Comment